Berita

OUT DOOR LEARNING KELAS 6

OUT DOOR LEARNING KELAS 6

SMP | 2018-09-08

OUTDOOR LEARNING KELAS 6

Pada Sabtu, 8 September 2018 siswa kelas 6 melakukan kegiatan belajar di luar kelas. Kegiatan ini diisi dengan widyawisata agro ke “JAPRI FARM” di kawasan Udayana, Kota Mataram.

Di sana para siswa dan guru mendapat penjelasan tentang berbagai macam tanaman hortikultura yang dibudidayakan pada lahan seluas 1 hektar. Pak Japri selaku pemilik farm dengan bersemangat member penjelasan dan memperagakan teknik pembenihan dan penanaman.

Para siswa sangat antusias memerhatikan penjelasan pak Japri yang sudah lebih dari 15 tahu menekuni bisnis agro ini. Para siswa dan guru seolah mendapat pengetahuan baru yang tidak di dapat dalam pembelajaran di kelas. “Kami mengenal sejumlah tanaman sayur yang biasa dikonsumsi orang barat,” kata seorang siswa dengan antusias. (et)

Admin Website

Admin website akan menginput semua data ke dalam website SKA Ampenan. Jika anda memiliki artikel atau foto dan info menarik mengenai SKA Ampenan dan ingin dimuat dalam website ini silahkan hubungi admin di [email protected]

Ikuti Kami

Veritas, Libertas, Caritas

KEBENARAN, KEMERDEKAAN, CINTA KASIH Menghasilkan anak didik yang mencintai Tuhan, berperilaku dan bersikap santun, berjiwa mandiri, cerdas, serta siap menghadapi tantangan zaman.

Youtube Channel

Facebook Page


Kontak Kami

[email protected]
Jl. Majapahit No.47, Taman Sari, Ampenan, Mataram City, West Nusa Tenggara 83114. Buka Google Map

Kebijakan Privasi

Kotak Surat


Copyright © Rounin Visual
Sekloah Kristen Aletheia Ampenan